Author: M Hafizh Nabiyyin

Jurusan Terfavorit SNMPTN 2021 di Top 10 PTN

Halo sobat mahasiswa! Seperti biasanya, awal tahun biasanya menjadi masa-masa yang sangat penting sekaligus menegangkan bagi siswa/i sekolah menengah atas tingkat akhir.masa depan siswa/i ini ditentukan hanya dalam kurun beberapa bulan tersebut. Ada yang memilih untuk bekerja, ada yang memilih untuk gap year, ada pula yang memilih untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi. Bagi siswa/i yang ingin melanjutkan studinya, jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) alias melalui jalur undangan selalu menjadi favorit. Dengan jalur ini, siswa/i SMA sederajat tidak perlu melakukan ujian seleksi apapun, cukup dengan mendaftarkan diri dengan melampirkan nilai rapor selama semester 1-5 kepada panitia...

Read More

Cara Mendapat, Jumlah dan Syarat Bantuan Kuota Data Kemdikbud 2021

Halo, sobat Ruang Mahasiswa dan para pelajar di seluruh Indonesia! Baru-baru ini, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan kita, Mas Nadiem Makarim, mengumumkan bahwa bantuan kuota gratis dari pemerintah akan kembali diberikan. Sama dengan bantuan yang diberikan pada tahun 2020 lalu, pada tahun ini bantuan juga diberikan dengan menyasar kepada peserta didik dan tenaga pendidik di berbagai jenjang pendidikan formal di Indonesia. Kabar ini tentunya menjadi kabar baik buat kamu dan kita semua yang masih berstatus sebagai pelajar. Siapa coba yang tidak senang jika diberikan kuota secara cuma-cuma? Ya kan, sobat? Pada artikel kali ini, tim Ruang Mahasiswa akan menjabarkan beberapa...

Read More

7 Alasan Jurusan Manajemen Selalu Jadi Favorit!

Halo, sobat mahasiswa! Salah satu jurusan yang paling banyak diminati oleh para calon mahasiswa adalah jurusan Manajemen. Selama beberapa tahun terakhir, jurusan ini secara konsisten menjadi salah satu jurusan dari rumpun studi sosial dan humaniora yang paling diminati, baik di SNMPTN maupun SBMPTN. Pada SBMPTN 2018, jurusan Manajemen menjadi yang paling diminati dari rumpun Soshum. Satu tahun kemudian,4 jurusan Manajemen dari berbagai kampus masuk dalam 10 besar jurusan paling favorit di SBMPTN 2019. Sementara itu pada SNMPTN 2020, jurusan Manajemen dari Universitas Negeri Jakarta dan Universitas Padjadjaran bahkan menjadi 2 jurusan Soshum dengan tingkat persaingan terketat. Pertanyaannya: “mengapa jurusan...

Read More

8 Manfaat Magang Saat Masih Kuliah

Status sebagai seorang mahasiswa membuat kamu berbeda dengan siswa/i yang duduk di bangku sekolah. Sebagai seorang mahasiswa, kamu memiliki kebebasan untuk menentukan aktivitas dan kegiatan yang akan kamu lakukan di luar jam kuliah. Selain berorganisasi atau bekerja, salah satu aktivitas yang paling diminati oleh mahasiswa adalah magang. Baca juga: Alasan Kenapa Harus Ikut Organisasi Kampus Hal ini tentu tidak mengherankan, karena ada banyak sekali manfaat-manfaat dan keuntungan-keuntungan yang bisa diperoleh oleh mahasiswa melalui magang / internship. Lalu, apa saja manfaat magang untuk mahasiswa yang masih berkuliah? Yuk, simak artikel di bawah ini! 1. Mengukur hasil belajar di kampus Pendidikan...

Read More

Daya Tampung Jurusan Terfavorit 15 PTN di SNMPTN 2021

Halo sobat mahasiswa! Tidak terasa SNMPTN 2021 sudah semakin dekat. Buat kamu yang hendak berkuliah di tahun ini pasti sudah menunggu momen-momen ini, bukan? Momen ini memang merupakan penentu apakah kamu akan masuk ke PTN dan jurusan impianmu atau tidak. Untuk masuk PTN dan jurusan favorit tentu bukan hal yang mudah, sobat. Diperlukan strategi untuk membantu kamu memenangkan persaingan. Salah satunya adalah dengan mempertimbangkan peluang yang tersedia. Baca lebih lanjut: Wajib Tahu: 6 Faktor yang Mempengaruhi Kelulusan melalui Jalur SNMPTN Kamu dapat membandingkan jumlah pendaftar jurusan-jurusan favorit selama beberapa tahun sebelumnya dan membandingkannya dengan kuota tahun ini. Setelah sebelumnya...

Read More